Breaking News
light_mode

Membanggakan, Mbak Nia Kurnia Fauzi Dinobatkan Sebagai Legislatif Jatim Awards 2025

  • account_circle Opsi Media
  • calendar_month Rab, 17 Sep 2025

Sumenep, Opsimedia.com – Anggota DPRD Kabupaten Sumenep dari Fraksi PDI Perjuangan, Nia Kurnia Fauzi, menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih penghargaan Legislatif Jatim Awards 2025. Ia dinobatkan sebagai Legislator Kabupaten terbaik se-Jawa Timur.

Penghargaan tersebut diserahkan di kantor JTV, Graha Pena Surabaya, Selasa (16/9/2025) malam. Nia Kurnia Fauzi, yang akrab disapa Mbak Nia, berhasil menyisihkan ribuan legislator dari kabupaten di Jawa Timur.

Pencapaian itu diberikan sebagai bentuk apresiasi atas kinerja Mbak Nia dalam mendorong pelayanan publik dan perlindungan sosial. Kiprahnya dinilai mampu menjawab kebutuhan masyarakat di berbagai sektor.

Beberapa program yang digagas Mbak Nia menjadi alasan kuat penghargaan ini diberikan. Di antaranya beasiswa untuk mahasiswa kurang mampu, layanan ambulans gratis, kepedulian terhadap pelaku UMKM, hingga langkah nyata dalam pengentasan stunting.

“Alhamdulillah, saya sangat bersyukur atas penghargaan ini. Terima kasih saya sampaikan kepada masyarakat Sumenep, khususnya di dapil 1 yang selalu memberikan doa dan dukungan,” ujar Mbak Nia usai menerima penghargaan.

Ia menegaskan, capaian ini bukan semata hasil kerja individu, melainkan buah dari kebersamaan. Menurutnya, kolaborasi dengan Pemerintah Kabupaten Sumenep dan sesama anggota DPRD menjadi kunci keberhasilan program-program yang sudah berjalan.

“Semua ini berkat dukungan banyak pihak. Kami di DPRD Sumenep saling menguatkan, sehingga apa yang kami jalankan benar-benar memberi manfaat bagi masyarakat,” imbuhnya.

Tak lupa, ia juga menyampaikan apresiasi kepada JTV yang telah memberikan ruang penghargaan bagi para legislator. Menurutnya, ajang ini menjadi motivasi agar para wakil rakyat semakin bersemangat bekerja untuk masyarakat.

“Terima kasih kepada JTV atas penghargaan ini. InsyaAllah, penghargaan ini akan menjadi penyemangat bagi saya untuk terus bekerja lebih baik demi kepentingan masyarakat Sumenep,” tegasnya.

  • Penulis: Opsi Media

Rekomendasi Untuk Anda

  • Design Transcended: When Art Meets Technology in Gadgetry

    Design Transcended: When Art Meets Technology in Gadgetry

    • calendar_month Jum, 2 Feb 2024
    • account_circle Opsi Media
    • 0Komentar

    Exploring the Tech-Savvy WondersThe delineation between digital and physical continues to blur, weaving a fabric of reality that resonates with the beats of progress. Within this exciting nexus, entrepreneurs and tech aficionados find a fertile ground to cultivate, explore, and thrive. As we navigate through the myriad of gadget-driven narratives, there are key trends and […]

  • Jangan Biarkan Narkoba di Sapeken Jadi Ladang “Pemanfaatan”

    Jangan Biarkan Narkoba di Sapeken Jadi Ladang “Pemanfaatan”

    • calendar_month Ming, 28 Sep 2025
    • account_circle Opsi Media
    • 0Komentar

    Oleh: Zaini Amin, Tokoh Pemuda Sapeken Sekaligus Pimpinan Redaksi Suara Indonesia Opini, Opsimedia.com – Maraknya kasus penyalahgunaan narkoba di Kecamatan Sapeken, Sumenep, adalah peringatan keras bagi semua pihak, terutama aparat penegak hukum. Wilayah kepulauan yang jauh dari pusat pemerintahan ini kini rawan dijadikan jalur peredaran gelap narkotika. Namun, yang lebih mengkhawatirkan bukan hanya maraknya kasus, melainkan […]

  • Eks Penyidik Jadi Saksi Penguat, Brian Praneda: Proses Ukur dan Terbitnya SHM Atas Nama Tony Surjana Sesuai SOP

    Eks Penyidik Jadi Saksi Penguat, Brian Praneda: Proses Ukur dan Terbitnya SHM Atas Nama Tony Surjana Sesuai SOP

    • calendar_month Jum, 9 Mei 2025
    • account_circle Opsi Media
    • 0Komentar

    Jakarta, Opsimedia.com- Kemelut kasus sengketa tanah di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara terus berlanjut dan temui babak baru. Kali ini mantan Penyidik Reskrim Unit Bangtan, Polres Jakarta Utara, Sarman Marulitua Sinabutar diperiksa sebagai saksi dalam sidang lanjutan di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara, Kamis (8/5/2025). Sarman Marulitua Sinabutar hadir sebagai saksi karena tercatat dalam Berita Acara […]

  • Menakjubkan, SMAN 1 Sapeken Berhasil Raih Juara 3 Sepak Bola Tingkat Pelajar SMA/SMK Se-Kabupaten Sumenep

    Menakjubkan, SMAN 1 Sapeken Berhasil Raih Juara 3 Sepak Bola Tingkat Pelajar SMA/SMK Se-Kabupaten Sumenep

    • calendar_month Ming, 11 Mei 2025
    • account_circle Opsi Media
    • 0Komentar

    Sumenep, Opsimedia.com – SMAN 1 Sapeken sangat luar biasa dan membuat takjub lawan-lawannya, setelah 23 tahun absen pada tahun ini berhasil meraih juara 3 sepak bola tingkat pelajar SMA/SMK Se-Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur. Pada juara grup B, berhasil mengalahkan pertandingan pertama dengan SMKN 1 Sumenep score 1 – 1. Pertandingan ke dua dengan SMAN […]

  • Jika RSUD Sumenep Ingin Terus Meningkat, dr. Erliyati Harus Tetap Jadi Direktur

    Jika RSUD Sumenep Ingin Terus Meningkat, dr. Erliyati Harus Tetap Jadi Direktur

    • calendar_month Ming, 27 Jul 2025
    • account_circle Opsi Media
    • 0Komentar

    Sumenep, Opsimedia.com – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. H. Moh. Anwar Sumenep masih sangat membutuhkan sosok dr. Erliyati dalam jajaran kepemimpinan maupun manajerialnya. Perempuan yang dikenal tegas namun hangat ini dinilai berhasil membawa perubahan signifikan dalam sistem pelayanan rumah sakit plat merah tersebut. Minggu (27/7/ 2025). Di tengah berbagai tantangan pelayanan kesehatan di daerah, […]

  • ILUSTRASI. Eri Susanto, Arif Firmanto, Agus Dwi Syahputra dan Chainur Rasyid Menempati Posisi Teratas Pengganti Sekda Sumenep

    Nama Eri Susanto, Arif Firmanto, Agus Dwi Syahputra dan Chainur Rasyid Menempati Posisi Teratas Pengganti Sekda Sumenep

    • calendar_month Jum, 20 Jun 2025
    • account_circle Opsi Media
    • 0Komentar

    Sumenep, Opsimedia.com – Jabatan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sumenep Edy Rasyadi dua bulan lagi di bulan Agustus 2025 akan berakhir. Jumat (20/6/2025). Menjelang berakhirnya jabatan Sekda Edy Rasyadi, sejumlah nama pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) bermunculan sebagai pengganti Sekda Sumenep Edy Rasyadi. Nama Ir. Eri Susanto, M.Si, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR), Arif […]

expand_less